detikNewsJumat, 29 Mei 2020 11:15 WIB
Meski Terus Ditambah, Bed Pasien COVID-19 di RSU Soetomo Selalu Penuh
Bed untuk pasien COVID-19 di RSU dr Soetomo terus ditambah. Bed ini selalu dipenuhi pasien karena jumlah penderita Corona di Jatim terus bertambah.












































