detikHotRabu, 11 Sep 2019 12:21 WIB
Coretan Tangan Kurt Cobain Jadi Desain Clothing Line
Bagi penggemar Nirvana, apa saja yang berkaitan dengan Kurt Cobain tentu spesial. Kali ini, coretan tangan mendiang sang vokalis itu dibuat desai clothing line.










































