
Serba-serbi Cincin Uranus yang Dipotret Jelas Teleskop James Webb NASA
Baru-baru ini teleskop luar angkasa James Webb milik NASA mampu menangkap jelas 11 cincin Uranus, termasuk 2 cincin yang paling redup dan berdebu.
Baru-baru ini teleskop luar angkasa James Webb milik NASA mampu menangkap jelas 11 cincin Uranus, termasuk 2 cincin yang paling redup dan berdebu.
Badan Antariksa Amerika Serikat (NASA) merilis gambar terbaru Uranus yang paling jelas sejauh ini. Bahkan, cincin Uranus tampak nyata dalam data visual tersebut