detikSumbagselRabu, 31 Jul 2024 20:40 WIB Lirik, Makna dan Chord Lagu Gereja Tua dari Panbers Panbers merupakan band legend Tanah Air yang berjaya pada 1970-an. Salah satu lagunya yang paling terkenang berjudul Gereja Tua. Berikut lirik hingga chord-nya.