
Hasil China Masters 2024: Tuan Rumah dan Korea Berbagi 4 Gelar
Turnamen China Masters 2024 telah selesai. Tuan rumah dan Korea Selatan masing-masing merebut dua titel juara, sedangkan Indonesia pulang dengan tangan hampa.
Turnamen China Masters 2024 telah selesai. Tuan rumah dan Korea Selatan masing-masing merebut dua titel juara, sedangkan Indonesia pulang dengan tangan hampa.
Sabar Karyaman Gutama/Moh Reza Pahlevi Isfahani minta maaf usai gagal jadi juara di China Masters 2024. Mereka mengakui permainan lawan lebih unggul.
Jonatan Christie harus puas jadi runner up China Masters 2024. Ia masih diliputi rasa penasaran setelah beberapa kali gagal juara dalam turnamen yang diikuti.
Sabar Karyaman Gutama/Moh Reza Pahlevi Isfahani lega akhirnya lolos ke BWF World Tour Finals 2024. Mimpi mereka menjadi kenyataan.
Sabar Karyaman Gutama/Moh Reza Pahlevi Isfahani kalah di final China Masters 2024. Mereka jadi runner-up usai dikalahkan Jin Yong/Seo Seung Jae.
Jonatan Christie harus puas menjadi runner-up China Masters 2024. Jonatan takluk dari Anders Antonsen dua gim langsung di final.
Sabar Karyaman Gutama dan Moh Reza Pahlevi Isfahani siap bertarung di final China Masters 2024 melawan Jin Yong/Seo Seung Jae. Siapa yang akan jadi juara?
Jonatan Christie hanya punya satu adangan lagi untuk bisa merengkuh gelar juara China Masters 2024. Anders Antonsen menjadi lawan untuk mewujudkan asa tersebut.
Dua wakil Indonesia akan tampil di final China Masters 2024. Ada Jonatan Christie dan Sabar Karyaman Gutama/Mohammad Reza Pahlevi Isfahani.
Ganda putra Indonesia, Sabar Karyaman Gutama/Moh Reza Pahlevi Isfahani hadapi He Ji Ting/Ren Xiang Yu di semifinal China Masters 2024. Sabar/Reza menang!