
Suara Para Pemakai Vape di Indonesia Soal Penyakit Paru Misterius di AS
Vape mulai ngetren di Indonesia sejak bertahun-tahun yang lalu. Tidak pernah benar-benar aman meski bagi sebagian orang dianggap lebih aman dari rokok biasa.
Vape mulai ngetren di Indonesia sejak bertahun-tahun yang lalu. Tidak pernah benar-benar aman meski bagi sebagian orang dianggap lebih aman dari rokok biasa.
Penyakit paru misterius terkait vape makin banyak memakan korban. Sudah 5 orang dilaporkan tewas, tiga kasus terbaru berasal dari Minnesota, Indiana, dan LA.
Ratusan remaja di AS kolaps karena pneumonia usai menggunakan vape. Sebagian besar di antaranya menggunakan campuran nikotin dan THC. Senyawa apa itu?
Dinas kesehatan Milwaukee baru-baru ini mengingatkan warga untuk berhenti mengisap vape. Ini menyusul kolapsnya paru-paru 16 remaja karena chemical pneumonia.