detikNewsKamis, 06 Feb 2025 15:34 WIB Siap Mudik? Ini Cara Beli Tiket Kereta Lebaran 2025 Online dan Offline Tiket kereta mudik Lebaran Idul Fitri 2025 sudah bisa dipesan sejak H-45 tanggal keberangkatan. Pemesanan tiket bisa dilakukan secara online maupun offline.