
Donald Trump Tolak Bersaksi di Sidang Pemakzulan
Donald Trump menolak bersaksi dalam sidang pemakzulannya setelah dipanggil jaksa penuntut DPR untuk memberikan bukti. Ia mencap proses itu tidak konstitusional.
Donald Trump menolak bersaksi dalam sidang pemakzulannya setelah dipanggil jaksa penuntut DPR untuk memberikan bukti. Ia mencap proses itu tidak konstitusional.
Seorang wanita di Jepang bernama Yumi Yoshino (48) menyembunyikan jasad ibunya di dalam freezer selama 10 tahun karena takut diusir dari apartemen.
Sebuah video baru dirilis menunjukan perusuh di gedung Capitol AS masuk ke ruang senat dan mengacak-acak meja senator sambil menduduki kursi presiden senat.
Petugas kepolisian menangkap seorang pria asal Virginia yang mencoba melewati pos pemeriksaan Polisi Capitol dengan membawa undangan palsu pengukuhan.
Aksi pendukung Donald Trump saat menyebut Capitol AS disebut sudah terencana. Mantan Direktur FBI James Comey, mengungkap konspirasi di balik kerusuhan itu.
Ketidakpastian politik di Amerika Serikat (AS) membuat nilai tukar dolar AS melemah terhadap beberapa mata uang negara lain.
Kerusuhan yang terjadi di gedung Capitol AS membuat karyawan Amazon meminta perusahaan untuk memutuskan hubungan dengan Parler
Aksi penyerbuan Gedung Capitol AS oleh ratusan pendukung Presiden Donald Trump menjadi perhatian dunia, termasuk Indonesia. WNI di AS diimbau tetap tenang.
Anggota Komisi I DPR RI dari Fraksi PKB Abdul Kadir Karding menilai ada kemiripan Pilpres AS dengan Pilpres 2019 di Tanah Air.
Barack Obama memberikan pernyataan terkait serbuan massa Donald Trump. Ia menyalahkan Trump dan menyebutnya sebagai 'momen aib besar dan memalukan'.