
Video Fakta Unik Cape Verde Lolos Piala Dunia: Rakyat Cuma Seperempat Depok
Cape Verde lolos untuk pertama kalinya ke putaran final Piala Dunia. Mereka menjadi negara berpopulasi kecil kedua yang lolos, setelah Islandia (2018).
Cape Verde lolos untuk pertama kalinya ke putaran final Piala Dunia. Mereka menjadi negara berpopulasi kecil kedua yang lolos, setelah Islandia (2018).
Negara kepulauan di Afrika Barat, Cape Verde, baru saja mengukir sejarah. Untuk pertama kalinya, Cape Verde lolos ke Piala Dunia.