
Viral Tren Cairan Infus Dijadikan Toner Atasi Jerawat, Begini Kata Dokter
Belakangan di media sosial muncul tren kecantikan baru, yaitu menggunakan cairan infus sebagai toner wajah. Bagaimana pendapat dokter? Berikut selengkapnya.
Belakangan di media sosial muncul tren kecantikan baru, yaitu menggunakan cairan infus sebagai toner wajah. Bagaimana pendapat dokter? Berikut selengkapnya.
Viral di media sosial seseorang menggunakan cairan infus untuk dijadikan toner wajah. Cairan infus juga disebut-sebut bisa mengurangi peradangan jerawat.