
Terkagum dengan Bus Listrik Konversi Karya Universitas Indonesia dan Petrosea
Pengalaman memang tidak bohong. Universitas Indonesia sejak lama sudah melakukan studi konversi kendaraan konvensional menjadi listrik.
Pengalaman memang tidak bohong. Universitas Indonesia sejak lama sudah melakukan studi konversi kendaraan konvensional menjadi listrik.
Pameran Busworld Southeast Asia 2024 masih dipadati pengunjung. Hari ini merupakan hari terakhir rangkaian pameran bus terbesar se-asia tenggara tersebut.
Bus baru milik PO Gunung Harta ikut dipamerkan di Busworld Southeast Asia 2024.
Tak hanya deretan bus listrik, bus klasik juga dipamerkan di Busworld Southeast Asia 2024. Bus ini menjadi spot menarik dipilih pengunjung berswafoto.
Busworld Southeast Asia 2024 akan diselenggarakan di Jakarta tahun depan, tepatnya di JIExpo, Kemayoran pada 15 - 17 Mei 2024.