
Bursa Saham China Kebanjiran Jutaan Investor Baru Selama Pandemi
Investasi saham semakin diminati terutama di masa pandemi COVID-19. Pasar saham di China saja mencatat ada jutaan investor baru sepanjang 2020.
Investasi saham semakin diminati terutama di masa pandemi COVID-19. Pasar saham di China saja mencatat ada jutaan investor baru sepanjang 2020.
Pasar saham China sedang mengalami hari buruknya tahun ini. Pada pertengahan perdagangan, Indeks Komposit Shanghai sempat terjun bebas hingga 9%.