
Bupati Melawi Melawan Stigma Usai Dinyatakan Positif Corona
Bupati Melawi, Panji, mengumumkan bahwa dia bersama istri, ketiga anak, dan mertuanya positif Corona. Panji tak menutupi fakta karena dia ingin melawan stigma.
Bupati Melawi, Panji, mengumumkan bahwa dia bersama istri, ketiga anak, dan mertuanya positif Corona. Panji tak menutupi fakta karena dia ingin melawan stigma.
Bupati Melawi Panji mengumumkan positif virus Corona bersama istri, tiga anak, dan mertuanya. Panji mengatakan mereka termasuk orang tanpa gejala (OTG).
Bupati Melawi, Kalimantan Barat, Panji secara resmi mengumumkan dirinya bersama istri, tiga orang anaknya, bahkan mertuanya juga dinyatakan positif COVID-19.