
'Gundala' Kuat dari Cerita Ketimbang CGI
Sutradara Joko Anwar menuturkan uniknya film 'Gundala' lebih fokus kepada cerita dan karakter ketimbang teknologi CGI.
Sutradara Joko Anwar menuturkan uniknya film 'Gundala' lebih fokus kepada cerita dan karakter ketimbang teknologi CGI.
Vanesha Prescilla didaulat menjadi Cempaka di 'Jagat Sinema Bumilangit'. Padahal, hingga saat ini, karakter Milea begitu melekat pada dirinya.
Vanesha Prescilla ikut terlibat dalam 'Jagat Sinema Bumilangit'. Ia didapuk sebagai Cempaka.
Selain mengumumkan karakter-karakternya, Jagat Sinema Bumilangit membocorkan film-film yang siap diproduksi. Film-film itu akan diproduksi setelah 'Gundala'.
Jagat Sinema Bumilangit mengumumkan para pemainnya. Seluruh pemain adalah aktor papan atas yang bakal memerankan karakter superhero lokal.
Screenplay Bumilangit resmi meluncurkan Jagat Sinema Bumi Langit Jilid 1. Selain Gundala, 7 film lain akan menjadi cerita yang tersambung satu sama lain.
Jagat Sinema Bumilangit mengumumkan artis-artis papan atas yang menjadi pemeran dalam karakter-karakternya.
Jelang penayangan film 'Gundala', Bumilangit sebagai pengelola hak properti Gundala merilis komik remastered 'Gundala' di Bandung.
Bumilangit yang mengelola 1.200 karakter lokal dari cergam karya komikus Indonesia punya cara khusus untuk 'meremajakan' jagoannya.
Kepada detikHOT, tim Bumilangit mengungkapkan visi misi rencana hingga kejayaan jagoan lokal Indonesia yang pernah berkibar di era 1970-an.