detikFoodKamis, 06 Jan 2022 10:00 WIB Resep Ayam Masak Jahe Sederhana yang Gurih Pedas Rasanya Ayam kukus biasa jadi pilihan untuk olahan ayam enak. Berbumbu minimalis jahe, bawang putih dan kecap rasanya tetap gurih enak. Apalagi disantap saat hangat.