
Hindari Kecelakaan Truk & Bus, Perhatikan Dua Kondisi Ban Ini
Semakin rendah tekanan angin yang digunakan, maka defleksi pada ban akan semakin tinggi sehingga meningkatkan temperatur atau suhu ban.
Semakin rendah tekanan angin yang digunakan, maka defleksi pada ban akan semakin tinggi sehingga meningkatkan temperatur atau suhu ban.
Selain memberikan kesan tampilan lebih padat, ban tapak lebar juga meningkatkan kemampuan menikung dan pengereman yang lebih baik.
Bridgestone Indonesia memberikan penawaran spesial dan merchandise bertema "Hari Jadi Bridgestone" untuk setiap pembelian produk melalui seluruh jaringan resmi.
Saat beli mobil, ada beberapa hal yang perlu diperhatikan, mulai memilih jenis kendaraan dan bujet sesuai, fitur kendaraan, hingga pola ban yang digunakan.
Produsen ban Bridgestone memperkenalkan teknologi terbaru mereka yang diklaim bakal jauh ramah lingkungan, memiliki jarak penggunaan lebih jauh dan lebih awet.
Kondisi ban kurang optimal, mulai dari tekanan angin ban yang tidak sesuai, ban benjol, hingga ban gundul, bisa menyebabkan kecelakaan berujung hilangnya nyawa.
Parameter ban kendaraan harus diganti adalah indikator keausan (tread wear indicator) dan pengamatan pada kondisi fisik dari ban.
Pecah ban di jalan tol kerap jadi hal yang mengerikan karena biasanya pengendara tengah melaju dalam kecepatan tinggi.
PT Bridgestone Tire Indonesia (Bridgestone Indonesia) akan menambah layanan mobile service bagi pelanggan fleet.
Alih-alih ingin merawat ban agar lebih awet, ternyata hal tersebut malah berakibat mengurangi performa ban dan bisa berefek terhadap keselamatan di jalan raya.