detikNewsSabtu, 02 Mar 2019 10:48 WIB
Kali Ciliwung Sempat Meluap, BPBD Data Genangan di Jaktim
Sejumlah wilayah di Jakarta Timur ditemukan genangan air. Air masuk ke wilayah permukiman warga akibat Kali Ciliwung meluap.
detikNewsSabtu, 02 Mar 2019 10:48 WIB
Sejumlah wilayah di Jakarta Timur ditemukan genangan air. Air masuk ke wilayah permukiman warga akibat Kali Ciliwung meluap.
detikNewsKamis, 13 Des 2018 20:12 WIB
Selain pohon tumbang, beberapa RT di empat kelurahan di Jakarta Selatan tergenang air akibat hujan deras sore tadi. Di mana saja titik genangan air tersebut?
detikNewsRabu, 12 Des 2018 15:09 WIB
Hujan deras dan angin kencang menyebabkan banyak pohon tumbang di beberapa lokasi di Jakarta Selatan. Pohon tumbang menimpa mobil hingga kabel milik PLN.
detikNewsSelasa, 04 Des 2018 11:33 WIB
Badan Penanggulangan Bencana Daerah DKI Jakarta mengatakan ada 10 titik lrawan ongsor di Jakarta karena curah hujan yang tinggi. Catat, ini titik rawannya:
detikNewsJumat, 09 Nov 2018 09:20 WIB
Dua daerah di Jakarta Selatan, Kebayoran Lama dan Pondok Pinang tergenang. Tinggi genangan bervariasi antara 10-20 cm.
detikNewsKamis, 08 Nov 2018 12:04 WIB
Sebuah rumah di kawasan permukiman padat penduduk di Grogol, Jakarta Barat, terbakar. Sebanyak 13 unit mobil pemadam kebakaran dikerahkan ke lokasi.
detikNewsSenin, 29 Okt 2018 01:28 WIB
Genangan air akibat hujan deras yang sebelumnya terjadi di beberapa titik di Ibu Kota kini sudah surut.
detikNewsSenin, 29 Okt 2018 00:30 WIB
BPBD DKI Jakarta melaporkan terdapat pohon tumbang di Jl Puri Indah, Jakarta Barat. Petugas sedang menangani pohon tumbang tersebut.
detikNewsSenin, 21 Mei 2018 15:51 WIB
Hingga menjelang sore hari, masih ada sejumlah wilayah RW di Kelurahan Kampung Melayu yang terendam banjir.
detikNewsMinggu, 20 Mei 2018 07:06 WIB
Sejumlah wilayah di Kampung Melayu, Jatinegara, Jakarta Timur, dilanda banjir. Banjir ini disebabkan Kali Ciliwung yang meluap.