
Siap-siap! Aksi Erick Thohir Rombak Bos BUMN Masih Lanjut
Menteri BUMN Erick Thohir memastikan perombakan direksi dan komisaris BUMN masih berlanjut hingga akhir tahun.
Menteri BUMN Erick Thohir memastikan perombakan direksi dan komisaris BUMN masih berlanjut hingga akhir tahun.
Menteri BUMN Erick Thohir akan mengatur bonus atau tantiem yang diberikan pada direksi dan komisaris BUMN.
"Sudah pasti perubahan direksi komisaris sampai akhir tahun pasti ada"
Menteri BUMN Erick Thohir menunggu payung hukum untuk menggabungkan ataupun menutup BUMN yang sekarat.
"Tak sekadar merger, menutup kita mesti melihat bisnis model, value chain-nya, value creation-nya, 3 bulan tahu lah"
"Bagaimana pola seleksi Pak Menteri menentukan dirut dan komisaris di BUMN?"
Mantan Gubernur BI Agus Martowardojo, kata sumber detikcom, bakal menduduki jabatan sebagai Komisaris Utama BNI.
Kementerian BUMN mencopot dua direktur PT Asabri (Persero). Dua direktur itu ialah Herman Hidayat dan Rony Hanityo Apriyanto.
Masih ada sosok lama di jajaran Direksi Garuda. Lantas, apa tanggapan Irfan Setiaputra selaku Direktur Utama Garuda yang baru?
Menteri BUMN Erick Thohir menunjuk Triawan Munaf sebagai Komisaris Utama dan Yenny Wahid sebagai Komisaris Independen. Apa tugas mereka?