
Pak Anies, Kapan Bonus Atlet Peraih Medali Asian Games Cair?
Pemprov DKI Jakarta menjanjikan bonus untuk para atlet DKI peraih medali Asian Games 2018. Namun, sampai saat ini, belum ada kepastian kapan bonus cair.
Pemprov DKI Jakarta menjanjikan bonus untuk para atlet DKI peraih medali Asian Games 2018. Namun, sampai saat ini, belum ada kepastian kapan bonus cair.
Pemprov DKI Jakarta akhirnya setuju untuk menaikkan bonus peraih medali di Asian Games.
Pemprov DKI telah mengusulkan anggaran untuk bonus atlet peraih medali di Asian Games. Namun usulan itu dikritik anggota Dewan lantaran dinilai terlalu kecil.
Atlet bridge, Bambang Hartono, memperoleh medali perunggu di Asian Games 2018. Simak selengkapnya?
Tak hanya atlet, Jokowi juga memberikan uang bonus kepada para pelatih dan asisten pelatih atlet yang beprestasi itu.
Presiden Jokowi menyerahkan bonus kepada atlet peraih medali Asian Games sebelum penutupan malam nanti. Ini momen saat Jokowi membacakan nominalnya
Jokowi mengatakan, jika masih ada atlet yang meraih medali hari ini sebelum penutupan Asian Games nanti malam, maka dia juga akan dapat bonus.
Diduga, dalam kegiatan ini Jokowi akan menyerahkan langsung bonus kepada peraih medali di Asian Games. Yang bener Pak Jokowi?
"Itu diharapkan bisa memicu bagi semua cabang olahraga agar bisa meningkatkan prestasinya dan bertahan untuk games-games yang akan datang,"
Pemerintah berjanji memberi Rp 800 juta sampai Rp 1,5 miliar untuk peraih medali emas Asian Games 2018. Selain bonus uang, atlet akan diberi rumah tipe 36.