
Hari PBB 24 Oktober 2022 dan Saling Tuduh Rusia-Ukraina soal Dirty Bom
Hari PBB ialah momen untuk menyuarakan kampanye pentingnya perdamaian dan keamanan di dunia. Namun, Hari PBB kali ini masih tercoreng oleh perang Rusia-Ukraina.
Hari PBB ialah momen untuk menyuarakan kampanye pentingnya perdamaian dan keamanan di dunia. Namun, Hari PBB kali ini masih tercoreng oleh perang Rusia-Ukraina.
Menhan Rusia Sergei Shoigu menuduh Ukraina tengah mempersiapkan 'provokasi' dengan bom radioaktif. Tuduhan itu dibantah mentah-mentah oleh Kiev.