
3 Bom Ditemukan di Rumah Bomber Polrestabes Surabaya Diledakkan
Polisi meledakkan bom yang ditemukan di rumah kontrakan Tri Murtiono, pelaku pengeboman di Polrestabes Surabaya. Hanya tiga bom yang diledakkan.
Polisi meledakkan bom yang ditemukan di rumah kontrakan Tri Murtiono, pelaku pengeboman di Polrestabes Surabaya. Hanya tiga bom yang diledakkan.
Polisi mengatakan anak-anak bomber di Jawa Timur yang selamat, mengalami tekanan psikologi yang luar biasa.
Densus 88 Antiteror mengamankan tiga orang yang tinggal di Malang. Di mata tetangga, mereka memiliki kesamaan perilaku.
Budi Satrio, terduga teroris yang ditembak mati di Sidoarjo, Jawa Timur, disebut berperan menjadi penampung dana.
Perburuan terhadap sel-sel jaringan Jamaah Ansharut Daulah (JAD) belum tuntas. Densus 88 Antiteror terus memburu jaringan teroris tersebut di tanah air.
Setelah melakukan pengeledahan lebih dari 3 jam, Densus 88 menemukan banyak bom rakitan di rumah kontrakan Tri Murtiono (50) di Tambak Medokan Ayu, Rungkut.
Kristianto, seorang warga yang mengontrak rumah di Karangploso, Kabupaten Malang diamankan Densus 88. Rumah Kristianto kini sedang dilakukan penggeledahan.
Pihak kepolisian masih mengidentifikasi satu jenazah korban pengeboman di tiga gereja di Surabaya.
Komunitas yang tergabung Gerakan Warga Lawan Terorisme melawan aksi teror yang terjadi di Mako Brimob dan 3 gereja di Surabaya.
Kondisi bocah perempuan yang selamat saat bom di Mapolrestabes Surabaya masih dalam tahap pemulihan. Anak tersebut sudah dijenguk keluarganya.