
Pizza Hut Indonesia Ikut Terguncang Dampak Boikot Produk Israel
Pizza Hut mengaku ikut terkena dampak gerakan boikot produk yang terafiliasi dengan Israel.
Pizza Hut mengaku ikut terkena dampak gerakan boikot produk yang terafiliasi dengan Israel.
Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo) menyebut sudah menyerahkan data sejumlah produk yang terdampak ajakan boikot ke pemerintah.
Gerakan boikot ini banyak menyasar produk dan perusahaan asal Amerika dan Eropa yang dianggap mendukung Israel secara finansial atau memiliki sikap pro-Israel.
"Kalau boikot satu produk tertentu, itu cuma mereknya saja yang berkonotasi Israel. Yang tersakiti itu orang Indonesia."
Seruan agar masyarakat memboikot produk yang diduga terafilisasi Israel mulai dirasakan dunia usaha. Begini kata pengusaha.
Dampak boikot produk pro Israel di Indonesia disebut bisa mempengaruhi perusahaan melakukan efisiensi hingga ke level pemutusan hubungan kerja (PHK).
Asosiasi Pengusaha Ritel Indonesia (Aprindo) meminta pemerintah turun tangan mengatasi dampak gerakan boikot produk yang terafiliasi Israel.
Asosiasi Pengusaha Ritel Indonesia (Aprindo) menilai ajakan boikot produk yang diduga terafiliasi Israel di Indonesia salah sasaran.
Ajakan boikot disebut mulai berpengaruh terhadap produksi dan penjualan sejumlah produk yang diduga terafiliasi Israel.
Alih-alih menurunkan ketegangan di Gaza, gerakan boikot ini dikhawatirkan menjadi bola liar yang menghantam industri dalam negeri. PHK pun ikut menjadi ancaman.