detikBaliRabu, 21 Sep 2022 13:38 WIB Bocorkan Data, Hacker Bjorka Langgar Pasal Berlapis UU ITE dan UU PDP Hacker Bjorka dalam beberapa akhir ini telah bikin geger dengan menjual data-data sensitif, mulai dari 1,3 M data registrasi SIM card sampai data warga dari KPU