detikSumbagselJumat, 05 Apr 2024 20:43 WIB Rumah di Bangka Terbakar, Bocah 3 Tahun Tewas Terpanggang Rumah semi permanen di Kelurahan Dul, Kabupaten Bangka Tengah (Bateng), ludes terbakar. Akibatnya, bocah 3 tahun bernama Bilal tewas terpanggang.