
Gubsu Tak Goyah Meski Dikritik Tak Segera Buka Sekolah
Edy belum mengizinkan belajar tatap muka digelar di sekolah saat pandemi Corona. Sikap Edy tak goyah meski mendapat kritik gegara belum juga membuka sekolah.
Edy belum mengizinkan belajar tatap muka digelar di sekolah saat pandemi Corona. Sikap Edy tak goyah meski mendapat kritik gegara belum juga membuka sekolah.
PTM Terbatas dijadwalkan Juli 2021 dengan syarat guru dan tenaga pendidik sudah mendapat vaksinasi. Hanya saja vaksinasi guru hingga saat ini baru 30 persen.
Sebanyak 226 sekolah di Jakarta akan menggelar uji coba belajar tatap muka hari ini
Uji coba pembelajaran tatap muka (PTM) di DKI Jakarta dimulai hari ini. Sebanyak 226 sekolah akan berpartisipasi dalam uji coba ini.
Sebanyak 226 sekolah di Jakarta mengikuti uji coba belajar tatap muka tahap 2 pada Rabu (8/6/2021) besok. Berikut daftar lengkapnya.
FSGI mendesak sekolah tatap muka bisa dijalankan di daerah terpencil. Apa alasannya?
Sebanyak 83 sekolah di DKI Jakarta mengikuti uji coba tatap muka tahap 2. Daftar tersebut merupakan sekolah yang telah mengikuti uji coba tahap 1.
Sejumlah siswa mengikuti simulasi belajar tatap muka di SMAN 15, Sunter Agung, Jakarta Utara, Selasa (8/6). Simulasi ini digelar dengan protokol kesehatan ketat
Pemprov Sumsel segera menggelar belajar tatap muka di sekolah pada awal Juli 2021. Belajar tatap muka digelar dengan sistem hybrid.
Pemkab Taput menyatakan siap menggelar belajar tatap muka di sekolah. Belajar tatap muka akan dilaksanakan meski Gubsu Edy Rahmayadi belum memberikan izin.