
Detik-detik Pabrik & Infrastruktur di Mariupol Dihantam Bom Rusia
Batalyon Azov dari Garda Nasional Ukraina merilis video momen pabrik dan bangunan industri di Mariupol dihantam bom Rusia. Rusia kepung kota pelabuhan Ukraina.
Batalyon Azov dari Garda Nasional Ukraina merilis video momen pabrik dan bangunan industri di Mariupol dihantam bom Rusia. Rusia kepung kota pelabuhan Ukraina.
Beberapa pejuang yang mempertahankan Mariupol adalah anggota Batalion Azov, milisi ultranasionalis yang memiliki hubungan dengan ekstremis di seluruh Eropa.
Menlu Rusia Sergei Lavrov mengklaim bahwa rumah sakit di Mariupol yang digempur Rusia telah berfungsi sebagai pangkalan militer bagi kaum nasionalis.