
Bantuan RI Berhasil Sampai Drop Zone Gaza, Isinya Makanan-Obat
Sebanyak 3.200 kilogram logistik berisi obat hingga makanan berhasil diterjunkan ke drop zone Gaza, Palestina pada Selasa (9/4) kemarin.
Sebanyak 3.200 kilogram logistik berisi obat hingga makanan berhasil diterjunkan ke drop zone Gaza, Palestina pada Selasa (9/4) kemarin.
Amerika Serikat mengirimkan bantuan kemanusiaan ke kawasan Gaza, Palestina, dengan menjatuhkan lewat parasut. AS membantah bantuan itu menewaskan lima orang.
Sejumlah negara ramai-ramai mengirimkan bantuan untuk warga Palestina di Gaza. Bantuan itu dikirimkan melalui jalur udara.