detikFinanceJumat, 17 Nov 2017 11:51 WIB
Jokowi: 56% Lapangan Kerja Akan Hilang Akibat Robotik
Jokowi menyampaikan data dari Organisasi Buruh Internasional (ILO) yang memperkirakan di masa depan sebanyak 56% lapangan kerja akan diambil robotik.










































