
Hujan Lebat Kembali Guyur Denpasar, Warga Diimbau Waspadai Potensi Banjir
Hujan lebat mengguyur Denpasar, Bali, sejak 15 September 2025. BPBD mengimbau warga waspada terhadap potensi bencana seperti banjir dan longsor.
Hujan lebat mengguyur Denpasar, Bali, sejak 15 September 2025. BPBD mengimbau warga waspada terhadap potensi bencana seperti banjir dan longsor.
Menurut prediksi BMKG, musim hujan 2025 akan dimulai lebih awal. Apakah musim hujan dimulai pada September?
Korban banjir Nagekeo, NTT, bertambah menjadi 6 orang. Sementara itu, pencarian korban saat ini terhambat lantaran banyaknya batu besar dan kayu
Pemerintah Desa Mengwitani dan Desa Adat Beringkit menggelar upacara adat untuk memohon keselamatan tiga korban banjir. Pencarian masih berlanjut.
Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Sumsel, mengimbau pemerintah dan masyarakat untuk waspada dengan cuaca ekstrem di Sumsel seminggu ke depan.
Banjir yang menimpa Bali menuai sorotan Inka Williams, model asal Australia yang juga pacar baru Channing Tatum. Inka diketahui pernah tinggal dan besar di Bali
Menpar Widiyanti yakin banjir di Bali tidak berdampak pada dunia pariwisata dan semua aktivitas pendukungnya. apalagi tidak ada cancel hotel atau penerbangan.
Sejumlah komunitas mobil offroad turut serta membantu proses evakuasi kendaraan terdampak banjir Bali.
Menteri Lingkungan Hidup (LH), Hanif Faisol Nurofiq, menjelaskan kondisi lanskap di daerah aliran sungai (DAS).
Presiden Prabowo meninjau penanganan Banjir Bali pada Sabtu (13/9/2025). Prabowo mengingatkan pentingnya penanganan, sekaligus mengutamakan keselamatan warga.