
Data Terkini Banjir di Jakarta Pagi Ini: 62 RT dan 3 Jalan Masih Tergenang
Banjir masih menggenangi sejumlah wilayah di DKI Jakarta pagi ini. Titik banjir kini menjadi 62 RT.
Banjir masih menggenangi sejumlah wilayah di DKI Jakarta pagi ini. Titik banjir kini menjadi 62 RT.
Dia berharap pengerukan sungai di Jakarta dapat mengurangi banjir meski diakuinya sejumlah lokasi menjadi titik rawan banjir.
Hujan dengan intensitas sedang hingga lebat di sejumlah titik di DKI dan sekitarnya berimbas naiknya status Pintu Air Manggarai, Karet, Angke Hulu jadi Waspada.
Heru lalu menjelaskan Wali Kota Jaktim juga sudah berupaya menurunkan petugas Gulkarmat untuk menyedot banjir, dan menghidupkan pompa-pompa penyedot air.
BPBD DKI mengimbau kepada masyarakat agar tetap berhati-hati dan waspada terhadap potensi genangan. Dalam keadaan darurat, segera hubungi nomor telepon 112.
Penjabat (Pj) Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono menyiapkan sejumlah strategi untuk mengatasi banjir di Ibu Kota. Begini strategi yang disiapkan Heru Budi.
Heru Budi Hartono bakal menghadap Menteri PUPR Basuki Hadimuljono di hari pertama kerja sebagai Pj Gubernur DKI Jakarta. Heru bakal bahas banjir dengan Basuki.
Isnawa menerangkan sebaran titik banjir ini berdasarkan data Kamis (13/10) per pukul 06.00 WIB.
DKI Jakarta kembali diguyur hujan dan menyebabkan beberapa wilayah tergenang banjir. Melihat ini, Menkes Budi Gunadi Sadikin mulai menyiapkan posko kesehatan.
BPBD DKI Jakarta melaporkan Pos Pantau Angke Hulu berstatus Siaga 2. 9 daerah yang dialiri oleh sungai berpotensi banjir.