detikBaliSenin, 16 Jan 2023 13:53 WIB Hujan Deras, Plafon Bandara Komodo Ambruk Lagi Plafon di Bandara Komodo, Labuan Bajo, Kabupaten Manggarai Barat, Nusa Tenggara Timur, kembali ambruk setelah diguyur hujan deras, Senin (16/1/2022) pagi.