
Begini Simulasi Dampak Sinar Laser Terhadap Mata Pilot ke Landasan
Pilot merasa terganggu dengan adanya sorotan sinar laser yang dijual bebas di jalanan. Seperti apa gambaran gangguan tersebut? Ini simulasinya.
Pilot merasa terganggu dengan adanya sorotan sinar laser yang dijual bebas di jalanan. Seperti apa gambaran gangguan tersebut? Ini simulasinya.
Laser hijau bila orang iseng yang memakainya, bisa membahayakan. Mulai dari pilot sampai pesepakbola pernah terkena imbasnya.
Laser kini menjadi gangguan pilot. AirNav Indonesia menerima keluhan pilot yang diganggu sinar laser di berbagai daerah.
Lampu laser hijau yang beredar di jalanan sebaiknya tidak disalahgunakan. Kemampuannya menembak cahaya hingga 5 kilometer jelas memberi dampak.
Belakangan ini, penjual senter laser di jalanan semakin marak. Namun produk yang digemari itu kini mulai mengganggu. Kenapa?
Lanud Adisutjipto tak tinggal diam dengan adanya gangguan laser pada penerbangan di Yogyakarta. Pihaknya Lanud akan mencari 'penembak' laser tersebut.