
Ayah Meninggal Dunia, Leony dan Keluarga Lakukan Kremasi dan Larung Abu ke Laut
Leony dan keluarga pun menggelar prosesi melepas kepergian sang ayah untuk selama-lamanya.
Leony dan keluarga pun menggelar prosesi melepas kepergian sang ayah untuk selama-lamanya.
Leony mengabarkan kabar tersebut lewat akun Instagram miliknya. Diumumkan Leony, ayahnya tutup usia pada Selasa (15/6/2021).