detikNewsSelasa, 28 Feb 2023 18:31 WIB Pembunuhan di Bekasi: Awal Mula Hingga Penemuan 2 Jenazah Wanita Dicor Pembunuhan di Bekasi menewaskan dua orang wanita. Jenazah mereka dikubur dengan cara dicor dan ditemukan dalam sebuah rumah di wilayah Bekasi, Jawa Barat.