detikHealthSenin, 09 Jul 2018 17:45 WIB Kamu Takut Terbang? Simak 4 Tips Mudah Mengatasinya Apakah kamu termasuk orang yang takut terbang alias aviophobia? Jangan khawatir, berikut empat tips mudah yang bisa kamu lakukan untuk mengatasinya.