detikOtoRabu, 01 Jun 2016 13:57 WIB
Sedan Mewah Audi A4 Meluncur
Salah satu mobil yang sempat masuk nominasi mobil terbaik dunia, Audi A4 meluncur di Indonesia. Dengan ada 2 varian, A4 menawarkan berbagai keunggulan.
detikOtoRabu, 01 Jun 2016 13:57 WIB
Salah satu mobil yang sempat masuk nominasi mobil terbaik dunia, Audi A4 meluncur di Indonesia. Dengan ada 2 varian, A4 menawarkan berbagai keunggulan.
detikOtoRabu, 01 Jun 2016 12:08 WIB
Salah satu mobil yang sempat masuk nominasi mobil terbaik dunia, Audi A4 meluncur di Indonesia. Mobil dijual seharga Rp 900 jutaan.
detikOtoSabtu, 14 Mei 2016 11:00 WIB
Audi kembali membuat penasaran banyak orang tentang bagaimana rupa dari mobil coupe Audi A5.
detikOtoJumat, 13 Mei 2016 15:51 WIB
Pada pertemuan tahunan, manajemen Audi membeberkan roadmap produknya. Salah satunya adalah rencana mengeluarkan mobil listrik terbaru tiap tahun mulai 2018.
detikOtoRabu, 04 Mei 2016 12:31 WIB
Diam-diam Audi rupanya sudah tidak sabar ingin memperkenalkan model SUV terbaru New Q5.
detikOtoRabu, 27 Apr 2016 13:14 WIB
Rrumah modifikasi Wheelsandmore membuktikan Audi R8 V10 Plus pun mampu berlari sangat cepat. Bayangkan saja mobil sport dua pintu ini mampu tembus 850 HP.
detikOtoSelasa, 26 Apr 2016 18:45 WIB
Audi resmi memperkenalkan Audi TT RS di Beijing Motor Show 2016. Kini Audi pun pamer ketangguhan dirinya.
detikOtoRabu, 20 Apr 2016 13:43 WIB
Mobil-mobil pabrikan Audi bakal muncul di film Captain America: Civil War yang bakal tayang di bioskop pada 6 Mei 2016. Mobil Audi apa yang dipakai Avengers?
detikOtoRabu, 20 Apr 2016 09:13 WIB
Untuk mengusung mesin terbaru, Audi siap mengusung platform terbaru. Audi mengatakan sasis terbaru ini, akan menggunakan milik Porsche 718 Boxster dan Cayman.
detikOtoKamis, 14 Apr 2016 12:00 WIB
Mobil pabrikan Audi saat ini dilengkapi dengan standar emisi Euro6. Namun begitu masuk ke Indonesia, standar emisi tersebut diturunkan hingga Euro4.