detikSportKamis, 30 Jan 2020 21:11 WIB Kisah Asmarani Ndongku Juara Lari 21 Km tapi Tak Dapat Hadiah Asmarani Ndongku, siswa kelas VI Sekolah Dasar di Poso, batal mendapatkan hadiah setelah menjadi juara lari 21 km putri. Dia kecewa.