
Saat Jadi Aspri Hotman Paris, Cut Keke Ternyata Tak Selalu Menemani ke Sidang
Cut Keke mengenang saat dirinya menjadi asisten pribadi Hotman Paris. Cut Keke mengaku tak selalu menemani Hotman Paris saat sidang.
Cut Keke mengenang saat dirinya menjadi asisten pribadi Hotman Paris. Cut Keke mengaku tak selalu menemani Hotman Paris saat sidang.
Artis Cut Keke ternyata pernah bekerja sebagai asisten pribadi Hotman Paris. Dia tak sendiri, Cut Keke mengaku bertugas bersama Sophia Latjuba.
Pengacara Hotman Paris terkenal memperkerjakan sederet perempuan cantik untuk menjadi asisten pribadinya. Cut Keke salah satu yang pernah jadi aspri Hotman.
Cut Keke mengakui pernah menjadi asisten pribadi Hotman Paris. Saat itu dirinya yang sudah jadi artis mengatakan butuh publikasi.
Hotman Paris kembali memperkenalkan aspri terbaru yang kali ini punya kulit eksotis. Begini gaya aspri ke 109 itu saat kulineran di Bali hingga Jakarta.
Intan Nallendra juga sudah mengadukan kasus ini ke bosnya. Namun sayangnya, Hotman Paris tidak bisa menjadi kuasa hukumnya.
Intan Nallendra mengenal sosok Muel atau MW yang disebut melakukan penganiayaan kepadanya. Pria itu disebut sebagai teman dari kekasih Intan Nallendra.
Namun Muel membantah hal tersebut. Ia menceritakan kronologi versinya.
Punya banyak asisten pribadi (aspri), pengacara kondang Hotman Paris sering menghabiskan waktu bersama. Mulai dari makan bareng hingga ngopi seru.
Cut Keke adalah artis ternama Indonesia yang aktif main sinetron. Selain sibuk syuting,Cut Keke yang disebut pernah jadi aspri Hotman Paris itu juga jago masak!