SepakbolaSelasa, 03 Sep 2019 04:06 WIB
Falcao Gabung Galatasaray
Radamel Falcao telah berganti klub dari AS Monaco ke Galatasaray. Striker asal Kolombia itu dikontrak sampai akhir musim 2021/2022.
SepakbolaSelasa, 03 Sep 2019 04:06 WIB
Radamel Falcao telah berganti klub dari AS Monaco ke Galatasaray. Striker asal Kolombia itu dikontrak sampai akhir musim 2021/2022.
SepakbolaMinggu, 01 Sep 2019 10:30 WIB
Tiemoue Bakayoko akhirnya dilepas Chelsea. Gelandang 25 tahun itu dipulangkan The Blues ke AS Monaco dengan status pinjaman.
SepakbolaSelasa, 27 Agu 2019 18:51 WIB
Chelsea memberi lampu hijau kepada Tiemoue Bakayoko untuk hengkang dari Stamford Bridge. Ia kemungkinan besar akan balik ke AS Monaco.
SepakbolaKamis, 22 Agu 2019 00:20 WIB
Pengalaman buruk di debutnya sebagai pelatih tak membuat Thierry Henry kapok. Henry yakin suatu saat dia akan mencapai kesuksesannya sendiri.
SepakbolaSelasa, 13 Agu 2019 09:45 WIB
Upaya AS Roma dan AS Monaco merekrut Mauro Icardi dari Inter Milan menemui jalan terjal. Hal ini terjadi karena Icardi cuma mau pindah ke Juventus.
SepakbolaRabu, 27 Mar 2019 12:53 WIB
Bukan ke Inter Milan, Jose Mourinho dikabarkan tertarik melatih di Liga Prancis. Dia dikabarkan akan merapat ke Lyon atau AS Monaco..
SepakbolaSabtu, 26 Jan 2019 05:58 WIB
AS Monaco pada akhirnya resmi mencopot Thierry Henry dari jabatan pelatih. Mereka menunjuk Leonardo Jardim kembali menangani tim.
SepakbolaJumat, 25 Jan 2019 02:38 WIB
Thierry Henry mendekati pemecatan dari posisi pelatih AS Monaco. Monaco baru saja menangguhkan statusnya sebagai pelatih.
SepakbolaMinggu, 20 Jan 2019 16:18 WIB
Debut Cesc Fabregas bersama AS Monaco di laga kandang berakhir pahit. AS Monaco kalah 1-5 dari Strasbourg, dalam laga yang diwarnai dua kartu merah.
SepakbolaKamis, 17 Jan 2019 10:42 WIB
Gelandang top Spanyol Cesc Fabregas diperkenalkan secara resmi sebagai pemain AS Monaco. Fabregas akan memulai kariernya di Ligue 1.