detikFoodSenin, 15 Okt 2018 07:17 WIB Suka Makanan Manis, Ini Keseruan Kareena Kapoor Saat Makan Bersama Keluarga Penggemar film Bollywood pasti sudah tak asing dengan si cantik Kareena Kapoor. Mengawali karir 18 tahun yang lalu, ia kini sibuk menjadi ibu rumah tangga.