detikNewsJumat, 20 Jan 2023 12:45 WIB Apa Makna Jeruk Saat Imlek? Ini Penjelasan dan Sejarah Jeruk Mandarin Makna jeruk saat Imlek sering dikaitkan dengan kepercayaan masyarakat China. Biasanya, mereka menyajikan jeruk saat Imlek untuk menyambut Tahun baru China.