
Deretan Penyanyi Populer OM Adella Tahun 2025
OM Adella, orkes dangdut koplo terkemuka, kembali bersinar di 2025 dengan enam penyanyi berbakat. Temukan profil mereka dan lagu-lagu hitsnya
OM Adella, orkes dangdut koplo terkemuka, kembali bersinar di 2025 dengan enam penyanyi berbakat. Temukan profil mereka dan lagu-lagu hitsnya
Lagu Karena Pengalaman yang dinyanyikan Arneta Julia trending di YouTube Music. Simak lirik lagu Karena Pengalaman berikut ini.
Nama Arneta Julia tengah naik daun. Pedangdut Gresik berparas cantik dan memiliki suara merdu ini merupakan penyanyi OM Adella.