
William Diseret ke Badan Kehormatan Gegara Bongkar Rancangan Anggaran
Anggota DPRD dari PSI, William Aditya, dilaporkan ke BK DPRD oleh warga bernama Sugiyanto. William dilaporkan karena membongkar rancangan anggaran Pemprov DKI.
Anggota DPRD dari PSI, William Aditya, dilaporkan ke BK DPRD oleh warga bernama Sugiyanto. William dilaporkan karena membongkar rancangan anggaran Pemprov DKI.
Dinas Sumber Daya Air (SDA) DKI Jakarta mendapat usulan tambahan anggaran pembebasan lahan untuk pembuatan waduk.
"Lem Aibon itu kecil. Banyak lagi transparansi yang kurang. Contoh rapat komisi, bahan-bahan yang akan kita bahas, jumlah miliaran, baru dikasih H-1 menit."
"Usulannya kajiannya Rp 75 miliar. Mereka kurangi sendiri jadi Rp 55 miliar. Itu tetap tidak masuk di akal," kata Ida Mahmudah.
"Kita akan mengundang William untuk menjelaskan pada kami. Kemungkinan hari Senin (11/11)," ucap Wakil Ketua Badan Kehormatan Oman Rohman Rakinda.
"Ya sebelum KUA-PPAS ini mereka harus ada revisi, itu kalau nggak kita coret, karena kan kita ngejar harus ada," kata Ida.
"Sudah tahu, (tapi) belum mau berkomentar. Kita sedang meminta salinan laporan," ucap Ketua Fraksi PSI DPRD DKI Jakarta, Idris Ahmad.
Anggota Fraksi PSI DPRD DKI William Aditya Sarana dilaporkan ke Badan Kehormatan. William dinilai pelapor melanggar kode etik.
Pemprov DKI Jakarta memotong anggaran pembangunan turap di Kali Ciasem senilai Rp 5 miliar yang melintasi kawasan Bantargebang.
DPRD DKI Jakarta memotong anggaran tim kajian pembangunan tiga Intermediate Treatment Facility (ITF).