detikNewsKamis, 14 Feb 2019 01:47 WIB
Ribuan Anjing Dibantai, Rabies di Dompu Masih Mengintai
Sebanyak 619 warga Kabupaten Dompu, NTB, digigit anjing. Enam orang di antaranya meninggal dunia. Meski sudah ribuan anjing dibantai, rabies masih mengintai.











































