detikHealthJumat, 25 Okt 2024 15:17 WIB Aplikasi Satu IDI Dirilis, Bisa Buat Apa Saja? Ikatan Dokter Indonesia (IDI) merayakan HUT ke-74 dengan meluncurkan aplikasi 'Satu IDI' untuk mempermudah karier anggota dan meningkatkan pelayanan kesehatan.