detikNewsSelasa, 28 Mar 2023 18:41 WIB Risma: Anggaran Bansos Bencana 2023 Rp 50 M, Maret Sudah Keluar Rp 22 M Mensos Risma mengeluhkan anggaran bansos bencana pada 2023 untuk Kemensos sebesar Rp 50 miliar. Sampai Maret, anggaran itu sudah terpakai Rp 22 miliar.