detikSumutSenin, 08 Apr 2024 03:00 WIB Semringah 67 Anak Yatim di Asahan Kala Diajak Belanja Baju untuk Lebaran Sebanyak 67 orang anak yatim di Kisaran merasakan kesenangan yang luar biasa. Hal itu terjadi karena mereka diajak belanja kebutuhan baju lebaran oleh LazisMu.