detikTravelSenin, 27 Apr 2020 20:45 WIB Acara TV dan Film yang Bikin Nicholas Saputra Hobi Traveling Nicholas Saputra jatuh cinta dengan traveling sejak lama. Berkat menonton acara televisi saat kecil, hobi berkembang ketika dia harus menjalani syuting film.