detikHotSabtu, 02 Mar 2019 17:32 WIB Selamat Jalan, Komedian Nur Tompel... Komedian Nur Tompel yang punya persona gagap akhirnya dikebumikan setelah meninggal tadi pagi. Nur Tompel diantar kerabat dan anak.