
Cerita Aldi Maldini Susah Lepas dari Status Artis Cilik dan CJR
Aldi Maldini kini mulai meniti karier solonya. Besar dan terkenal sebagai artis cilik, Aldi mengatakan sulit melepas statusnya itu.
Aldi Maldini kini mulai meniti karier solonya. Besar dan terkenal sebagai artis cilik, Aldi mengatakan sulit melepas statusnya itu.
Ada yang berbeda dalam penampilannya Aldi 'CJR' ini. Ia mengaku jadi sering nge-gym demi penampilan barunya. Seperti apa penampilannya kini?